- Kemampuan menghadapi dan menyesuaikan diri terhadap situasi baru secara cepat dan efektif;
- Kemampuan menggunakan konsep abstrak secara efektif, yang meliputi empat unsur, seperti memahami, berpendapat, mengontrol, dan mengritik; dan
- Kemampuan memahami pertalian-pertalian dan belajar dengan cepat sekali

- Kekayaan tanpa kerja (wealth Without work).
- Kenikmatan tanpa suara hati (pleasure without conscience).
- Pengetahuan tanpa karakter (knowledge without caracter).
- Perdagangan tanpa etika (moral) (commerce without morality).
- Ilmu pengetahuan tanpa kemanusiaan (science without humanity).
- Agama tanpa pengorbanan (religion without sacrifice).
- Politik tanpa prinsip (politic without principle).


Baca Juga
- Pengertian Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Menurut Ahli
- Pengertian Efektifitas Menurut Ahli
- Pengertian Cooperative Learning Menurut Ahli
- Pengertian Dan Pemberdayaan Masyarakat Menurut Ahli
- Pengertian Operasi Dan Pemeliharaan Menurut Ahli
- Pengertian Perencanaan Pembangunan Menurut Ahli
- Pengertian Hutan, Jenis Hutan Dan Manfaatnya
- Pengertian Filsafat Matematika Menurut Ahli
- Pengertian, Jenis Dan Langkah-Langkah Metode Penelitian Menurut Para Ahli
- Pengertian Dan Ciri-Ciri Sektor Informal Menurut Ahli
- Pengertian Dan Macam-Macam Variabel Penelitian
- Pengertian Migrasi Menurut Ahli
- Pengertian "Konstruksi Teori" Penelitian Agama
- Pengertian Penelitian Tindakan (Action Research)
- Pengertian Kecerdasan Spiritual
- Pengertian Penelitian Manajemen Pendidikan
- Jujur pada diri sendiri Salah satu contoh jujur pada diri sendiri adalah pada saat seseorang melakukan sholat, begitu taat dan bersungguh-sungguh untuk mengikuti seluruh proses sejak dari takbir samSpiritual salam, ritual sholat telah melahirkan nuansa kejujuran dan melaksanakan seluruh kewajiban dengan penuh tanggung jawab, bagi orang-orang yang shiddiq, esensi sholat tidak berhenti samSpiritual ucapan assalamu‟alaikum, tetapi justru ucapan itu merupakan awal bagi dirinya untuk membuktikan hasil sholatnya dalam kehidupan secara aktual dan penuh makna manfaat.
- Jujur pada orang lain Sikap jujur pada orang lain berarti sangat prihatin melihat penderitaan yang dialami oleh mereka. Sehingga, seseorang yang shiddiq mempunyai sikap dan mempunyai jiwa pelayanan yang prima (sense of steweardship). Maka, tidak mungkin seseorang merasa gelisah berada bersama-sama dengan kaum shiddiqiin karena mereka adalah sebaikbaiknya teman yang penyantun dan penyayang serta direkomendasikan Allah. Tidak mungkin para shiddiqiin itu akan mencelakakan orang lain karena didalam jiwanya hanya ada kepedulian yang amat sangat untuk memberikan kebaikan.
- Jujur terhadap AllahJujur terhadap Allah berarti berbuat dan memberikan segala-galanya atau beribadah hanya untuk Allah, hal ini sebagaimana didalam doa iftitah, seluruh umat Islam menyatakan ikrarnya bahwa sesungguhnya sholat, pengorbanan, hidup, dan mati mereka hanya diabadikan kepada Allah Yang Mahamulia, penyataan ini merupakan komitmen yang secara terus-menerus harus diperjuangkannya agar tidak keluar atau menyimpang dari arah yang sebenarnya. Itulah sebabnya didalam Al-Qur’an banyak ditemukan kata shirath, syai‟ah, thariqah, sabil, dan minhaj, yang semuanya memberikan makna dasar” jalan “.
- Menyebarkan salamSalam tidak hanya memberikan pengertian selamat, tetapi mempunyai kandungan bebas dari segala ketergantungan dan tekanan, sehingga hidupnya terasa damai, tenteram dan selamat, karena itu setiap muslim akan mengucapkan salam setiap akhir sholat, seakan-akan mereka ingin membuktikan bahwa hasil audensinya dengan Allah akan dinyatakannyan secara nyata dan aktual dalam kehidupnya, yaitu ikut berpartisipasi dari dirnya sendiri merupakan bagian dari salam tersebut. Dengan demikian, makna salam merupakan benang merah dan indentitas paling monumental yang menjadi misi dan hiasan kepribadian serta sikap dan prilaku seorang muslim.


- Rasa ingin menunjukkan hasil yang optimal.
- Mereka merasakan bahwa hidupnya memiliki nilai, ada sesuatu yang penting. Mereka merasa dikejar dan mengejar sesuatu agar dapat menyelesaikan amanahnya dengan sebaik-baiknya.
- Hidup adalah sebuah proses untuk saling mempercayai dan dipercayai.