Bisa jadi, komentar yang tidak muncul di blog Anda itu karena:
Berikut ini sejumlah cara mengatasi kotak komentar yang tidak muncul di blog Anda.
1. Klik menu "Settings" di Dashboard Blog
2. Klik "Posts and Comments"
3. Di bagian "Comment Location", pilih "Embedded" (Tersemat). Contek aja setingan berikut ini!
#2. Setting di Widget "Blog Post"
1. Klik "Layout” (Tata Letak)
2. Klik tombol “Edit” di widget "Blog Posts“.
3. Di bawah "Post Page Options”, pastikan kotak “Comments” dicentang (checked)!
#3 Setting Posting
Pastikan setinggan posting Anda membolehkan/mengizinkan komentar:
Lihat bagian “Post Settings” > Klik "Options" > "Allow". Kaya gini:
#4. Komentar Google Plus
Bisa jadi masalahnya ada di elemen lain, yaitu Komentar Google Plus!
1. Klik menu "Google+"
Baca Juga
- Mengatasi Reply Comment (Balas Komentar) Tidak Berfungsi di Blogger
- Cara Termudah Membuat Tabber Tab di Sidebar Blogger
- Cara Setting SEO Dashboard Blogger ala Contoh Blog
- Cara Membuat Contact Form di Halaman Statis Blog
- Cara Membuat Daftar Isi Blog Berdasarkan Label Pilihan Sendiri
- Dapatkan Uang dari Video yang Anda Upload di Akun Youtube Anda
- Kebijakan Konten Blog yang WAJIB Diketahui Para Blogger
- Cobalah Pelan-Pelan Ikuti Tutorial Blog Yang Kami Tampilkan
- Gara-gara Blogger, Pria Satu Ini Masuk Nominasi Liputan6 Awards 2015 SCTV
- Top 10 Posting Terbanyak Dibaca di Blog CB
- Cara Membuat Recent Posts, Recent Comments, Most Commented, dan Random Posts
- Cara Memasang Blogger Chat Widget untuk Toko Online
- Algoritma Terbaru Google 2015: MobileGeddon
- Mempercantik Tampilan Numbered List Posting Blog
- Cara Mengubah Warna Judul Blog
- Cara Memunculkan Jumlah Komentar Lebih dari 200 di Posting Blog
#5. Template Rusak
Bisa jadi pula, komentar tidak muncul karena template blog rusak, ada kode kehapus, atau templatnya tidak mendukung.
Cara terbaik adalah install ulang template atau GANTI!
Namun, coba dulu cara berikut ini:
1. Template > Edit HTML
2. Cari kode ini :
3. Copas kode berikut ini di bawahnya!
Cara Lain Memunculkan Komentar Blog:
1. Template > Edit HTML
2. Cari kode berikut :
3. Ganti dengan kode ini :
Masih gak bisa juga? O my Ghost!!!!
GUNAKAN CARA LAIN!
Jika semua cara di atas sudah diatasi, namun komentar masih gak muncul, dan Anda tidak mau instal ulang template atau tidak mau ganti template, maka coba cek kode di bawah ini. Biasanya ini ada di template bawaan blogger (Dynamic Template):
GANTI angka 0 dengan angka 500. Jadinya begini:
KOMENTAR MASIH GAK MUNCUL JUGA?
Wah... T.E.R.L.A.L.U....!!!
KOMENTAR DI HALAMAN STATIS
Jika komentar tidak muncul di Halaman Statis (Static Page) blog, ikuti tips Memunculkan Komentar di Halaman Statis. Good Luck! (http://contohblognih.blogspot.com).*