Baca Juga
Lagi, Soal Komentar yang Baik dan Buruk di Blog Lain. Hindari Spam & Junk Comments!
SUDAH Dibilangin Jangan Komentar Spam, Gak Bakalan Muncul! CB sih kasian aja, udah capek-capek ngetik, komentar, gak muncul! Buang-buang energi dan waktu 'kan...?
Saat "ditinggal" sekitar 4-5 jam, blog ini "banjir komentar". Ada 34 komentar yang menunggu moderasi. Ini dia gambarnya:
Setelah dibuka, apa yang terjadi? Mayoritas komentar spam! Dari 34 itu, hanya sekitar 10 komentar yang lolos dipublish. Sisanya, otomatis gak bisa muncul dan "terpaksa" dihapus!
Gimana mau muncul dan bisa dipublish, wong komentarnya "spam" dan "junk" kayak gini:
Jadi pingin tau, siapa sih yang "ngajarin" blogwalking dan komentar kaya gitu? Bisa juga komentar itu pake "mesin spam" atau "spam bot". Namun, sorry bung, Anda hanya buang waktu dan energi.
Komentar spam & junk (sampah) itu disertai alamat blog jual "obat ini - itu". Jelas, itu hanya "modus" untuk meninggalkan link atau mendapatkan backlink.
SOLUSI
Gini lho, Bung tukang jualan obat online.... Yang namanya toko online, harus juga berisi posting berkualitas biar banyak pegunjung!
Blog CB ini, banyak pengunjung bukan karena "rajin komentar" di blog lain, tapi karena kontennya berkualitas, setidaknya menurut Google, plus template NJW yang seo-nya gak disangsikan!
Jadi, hentikan komentar spam dan sampah itu di blog mana pun! Percuma, sia-sia! Baca deh Panduan Komentar di Blog yang baik dan benar, yang sudah CB posting berkali-kali, berikut ini:
SUDAH Dibilangin Jangan Komentar Spam, Gak Bakalan Muncul! CB sih kasian aja, udah capek-capek ngetik, komentar, gak muncul! Buang-buang energi dan waktu 'kan...?
Saat "ditinggal" sekitar 4-5 jam, blog ini "banjir komentar". Ada 34 komentar yang menunggu moderasi. Ini dia gambarnya:
Setelah dibuka, apa yang terjadi? Mayoritas komentar spam! Dari 34 itu, hanya sekitar 10 komentar yang lolos dipublish. Sisanya, otomatis gak bisa muncul dan "terpaksa" dihapus!
Gimana mau muncul dan bisa dipublish, wong komentarnya "spam" dan "junk" kayak gini:
Jadi pingin tau, siapa sih yang "ngajarin" blogwalking dan komentar kaya gitu? Bisa juga komentar itu pake "mesin spam" atau "spam bot". Namun, sorry bung, Anda hanya buang waktu dan energi.
Komentar spam & junk (sampah) itu disertai alamat blog jual "obat ini - itu". Jelas, itu hanya "modus" untuk meninggalkan link atau mendapatkan backlink.
SOLUSI
Gini lho, Bung tukang jualan obat online.... Yang namanya toko online, harus juga berisi posting berkualitas biar banyak pegunjung!
Blog CB ini, banyak pengunjung bukan karena "rajin komentar" di blog lain, tapi karena kontennya berkualitas, setidaknya menurut Google, plus template NJW yang seo-nya gak disangsikan!
Jadi, hentikan komentar spam dan sampah itu di blog mana pun! Percuma, sia-sia! Baca deh Panduan Komentar di Blog yang baik dan benar, yang sudah CB posting berkali-kali, berikut ini:
- 7 Jenis Komentar Blog
- Jenis Komentar Buruk yang Harus Dihindari.
- Tips Komentar yang Baik di Blog Orang Lain.
- Seputar Komentar Spam dan Sampah d Blog
- Jangan Minta Kunjungan Balik dalam Komentar.
- Benarkah Komentar Bisa Dapatkan Backlink?
- Hati-Hati dengan Komentar yang Memuji Blog Anda!
- Serbuan Komentar dari Blog "Gituan".
- Minta Kunjungan Balik, Haruskah?
Nah loh... banyak kan posting CB seputar komentar yang baik dan benar vs komentar yang buruk dan wajib dihindari?